Postingan

Featured Post

Niken Salindri meriahkan wayang Kulit dalam rangka Pleret Agung Fest dan Bersih Desa tahun 2024 di desa Mrahu

Gambar
Magetan Lenteraindonesianews.com Dalam rangka melestarikan adat budaya dan menguri uri budaya adiluhung budaya Jawa, Desa Mrahu  Kecamatan Kartoharjo  Kabupaten Magetan mengadakan acara Wayang Kulit Pleret Agung Fest dan  Bersih desa. Hadir dalam kegiatan Winarto Assisten 2 Bupati Magetan, Forkompimda. ,Perwakilan OPD terkait , Kepala desa Mrahu Puryanto,  Babinsa , Babinkamtibmas, Ketua BPD, Ketua RW, Ketua RT, tokoh masyarakat ,tokoh pemuda,  masyarakat desa Mrahu dan sekitarnya.