HEADLINE

Inilah alasan Bitner Sianturi mencabut gugatannya terhadap Marno Cs

Gambar
Magetan Lenteraindonesianews.com Perselisihan antara Bitner Sianturi dengan pedagang sayur keliling Marno dan rekannya serta Kades Pesu yang viral dijagat maya akhirnya berakhir damai setelah pihak penggugat Butner S. mencabut tuntutannya tanpa syarat khusus yang harus dioenuhi pihak tergugat. Mediasi ke-2 ini dilaksanakan di ruang command center Pengadilan Negeri Magetan (Rabu.12/2/2024). Persidangan yang dilaksanakan hari ini merupakan persidangan ke 2 setelah upaya mediasi pertama gagal. Seusai sidang Bitner Sianturi kepada awak media lentera indonesia news mengatakan "Alasan saya mencabut gugatan ini adalah demi suasana kota Magetan agar damai dan kondusif. Dari awal saya mengatakan bahwa gugatan ini saya tidak pernah melarang orang untuk berjualan tapi harap juga melihat etika dan moral. Kalau memang ingin jualan keliling silahkan asal jangan mangkal di desa Pesu. itu saja harapan saya.dan semoga kedepan permasalahan ini tidak terjadi lagi kedepannya ...

Dengan Dana BTT , Jembatan Mojopurno akan diperbaiki Bulan Desember 2024 ini


.Madiun.https://www.youtube.com/@lenteraindonesia01Jembatan Mojopurno Yang Berusia Puluhan Tahun sejak Orde Baru kondisinya ambles akibat terjangan arus sungai yang deras.Beberapa waktu yang lalu, kondisi wilayah Kabupaten Madiun mengalami curah hujan yang cukup tinggi frekuensinya.


Hampir setiap hari, kondisi cuaca hujan, sehingga mengakibatkan terjadinya peningkatan debit arus sungai yang berakibat terjadinya bencana kerusakan baik banjir maupun tererosinya kondisi saluran sungai.Ditambah kondisi saluran sungai terjadi pendangkalan akibat sedimentasi penumpukan material yang dibawa oleh arus air.


Tidak dipungkiri, kondisi jembatan Mojopurno itu sudah berusia puluhan tahun dan yang sampai saat belum pernah mengalami perbaikan secara total


.”Ya dimaklumi karena kondisi jembatan Mojopurno ini sudah cukup lama dan tua, dimana jembatan Mojopurno ini sudah ada sejak zaman pemerintahan Orde Baru belum mengalami perbaikan dan pembangunan secara total

.Pembangunan jembatan Mojopurno ini di era Orde Baru, benar-benar diperhatikan sekali terutama kualitas dan keamanan bagi lalulintas transportasi masyarakat,” terang Anto salah seorang masyarakat.


Ketika pihak media Lentera Indonesia News  menghubungi Kabid Bina marga Anang, pihaknya menerangkan bahwa Jembatan Mojopurno itu berada di wilayah kerja PUPR Kab Madiun.”Insyaallah dalam waktu dekat akan segera diperbaiki dengan menggunakan dana BTT.Dana BTT adalah dana bantuan tidak terduga,” terang Kabid Anang.


Lebih lanjut pihaknya PUPR Kab Madiun melalui Kabid Anang akan segera menangani kondisi jembatan Mojopurno ini dengan menggunakan dana BTT ini pada bulan Desember ini.Dan anggaran yang akan dipersiapkan sekitar 2 M lebih.Dari pantauan awak media,bahwa jembatan Mojopurno ini segera perlu mendapatkan perhatian yang serius, karena kondisi jembatan Mojopurno ini

Merupakan akses jalan transportasi yang padat dan sangat penting bagi kelancaran arus distribusi barang dan jasa di wilayah Kecamatan Wungu,Kab Madiun ini.(Jurnalis Beni Setyawan).


Komentar

BERITA TERPOPULER

Bagus Handono ayah Alm. Gelora P.N " Saya menduga ada tindakan kekerasan terhadap anak kami !."

Terus Cari keadilan Keluarga Alm. Gelora Permata Naili sambut baik upaya rencana ekshumasi oleh tim penyidik Polresta Madiun Kota

Sah !!! Nanik Endang Rusminiarti (Bunda Nanik ) jadi calon tunggal Cabup Magetan dari Partai Gerindra pada Pilkada 2024

Orang tua Siswa SD IT Badrussalam Keluhkan tidak adanya keringanan biaya buku di SD IT Badrussalam walau sudah punya SKTM

Jurusan Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan SMKN 1 Bendo Raih Prestasi tingkat Nasional

Anggota DPRD Magetan jadi Timses Paslon HEBAT, Dilaporkan ke Bawaslu

H.Puthut Pujiono SH, " Partai Gerindra punya harapan besar Mas Sodiq bisa membawa Magetan bergerak lebih maju lagi ."

58 Warga Magetan ikuti operasi Katarak gratis dalam rangka Hari Lansia Ke-28

Meriah !!! 1500 warga padati jalan santai HUT Kecamatan Nguntoronadi ke 21

SDIT Badrussalam berikan solusi terbaik bagi siswanya