Postingan

Menampilkan postingan dengan label Madiun

HEADLINE

Polres Madiun Kota Terjunkan 55 Personel untuk Amankan Latihan Kerohanian Calon Warga PSHT

Gambar
Kota Madiun - lenteraindonesianews.com Guna menjaga kondusivitas dan menciptakan suasana yang aman serta nyaman, Polres Madiun Kota menerjunkan 55 personel gabungan untuk mengamankan kegiatan latihan kerohanian calon warga Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) yang berlangsung di dua lokasi berbeda, Selasa malam (29/4). Kapolres Madiun Kota AKBP Wiwin Junianto Supriyadi, S.I.K., melalui Kasihumas Iptu Ubaidilah menjelaskan bahwa pengamanan difokuskan di wilayah Kecamatan Manguharjo dan Kecamatan Kartoharjo, yang menjadi lokasi pelaksanaan kegiatan. “Personel kami tersebar di dua titik kegiatan untuk memastikan kelancaran dan keamanan seluruh rangkaian acara,” ujar Iptu Ubaidilah. Di Kecamatan Manguharjo, sekitar 200 calon warga PSHT berkumpul di GOR Sasana Krida Raga Padepokan Pusat PSHT. Kegiatan berlangsung sejak pukul 20.15 hingga 23.15 WIB, dengan fokus pada pembentukan karakter dan penguatan mental sesuai dengan nilai-nilai luhur organisasi. Sementara itu,...

Jurnalis Masyarakat Merdeka (JMM) Wadah Baru Jurnalis dalam berorganisasi

Gambar
Madiun https://www.youtube.com/@lenteraindonesianews Jurnalis/wartawan sebagai salah' satu profesi yang penuh tantangan dan resiko di lapangan memerlukan wadah yang bisa melindungi tugasnya saat dilapangan. Salah satu upaya agar jurnalis bisa terlindungi adalah dengan mendirikan organisasi jurnalis juga sebagai upaya mempererat tali persaudaraan antar awak media. Selaras dengan hal tersebut 13 Jurnalis yang berada di Kabupaten Madiun sepakat membentuk organisasi Jurnalis Masyarakat Merdeka (JMM). Kegiatan pertemuan awal ini dilaksanakan di DPP JMM Desa Mojopurno ,Wungu Madiun.(21/10/2024) Tantangan, rintangan dan halangan bahkan ancaman akan selalu mengiringi seorang jurnalistik dalam melaksanakan tugasnya sesuai dengan amanat UU No.40 Tahun 1999 Tentang PERS.Dalam UU Pers dijelaskan bahwa tugas seorang jurnalis adalah mencari, mengumpulkan, memiliki ,mengolah data dan menginformasikan/meng-publikasikan dalam bentuk tulisan,suara, gambar,suara, tulisan dan gambar.Dan da...

Rakor Forkopimda dalam rangka persiapan pengamanan Pilkada Kabupaten Madiun Tahun 2024

Gambar
  Kabupaten Madiun , lenteraindonesianews.com Dalam rangka mewujudkan pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Madiun tahun 2024 yang aman dan kondusif , Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Madiun mengadakan rapat koordinasi persiapan pengamanan Pilkada di Pendopo Muda Graha, pada tanggal 10 September  2024.  Rakor ini dihadiri oleh Penjabat (Pj.) Bupati, Madiun Tontro Pahlawanto ,Dandim 0803,  Kapolres Kabupaten dan kota Madiun , Ketua DPRD Kab.Madiun ,Ketua KPU, Bawaslu, dan perwakilan dari 3 pilar masing masing desa  berbagai instansi terkait sejumlah 200 orang . Mengusung tema Sinergitas dan kolaborasi FORKOPIMDA dalam rangka mendukung pilkada Kabupaten Madiun. Rapat koordinasi ini bertujuan untuk menyatukan visi dan langkah strategis dalam mendukung pelaksanaan Pilkada yang aman, damai, kondusif, dan netral. Kepala Badan Kesbangpol Kabupaten Madiun Mashudi dalam sambutannya mengatakan "...